-->
  • Jelajahi

    Copyright © Indometro Media
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    JustMarkets

    Temukan Kami DI Fb

    BPJS Ketenagakerjaan Gandeng 4 Perguruan Tinggi Negeri

    redaksi
    Rabu, 31 Oktober 2018, Oktober 31, 2018 WIB Last Updated 2018-10-31T06:45:45Z

    Follow Yok Frend :

    @adv_kaharudinsyah.sh
    Direktur Utama, Agus Susanto (kedua kiri)  didampingi Direktur Umum dan SDM BPJS TK  Naufal Mahfudz (kiri),  Dekan FMIPA UGM, Prof. Dr. Triyono (kanan)   Dekan  FMIPA ITB, Prof. Edy Tri Baskoro menggelar MOU Learning Institute BPJS  Ketenagakerjaan di Bogor,  Jawa Barat,  Selasa (30/10/2018) malam.  (Rihadin)
    Direktur Utama, Agus Susanto (kedua kiri) didampingi Direktur Umum dan SDM BPJS TK Naufal Mahfudz (kiri), Dekan FMIPA UGM, Prof. Dr. Triyono (kanan) Dekan FMIPA ITB, Prof. Edy Tri Baskoro menggelar MOU Learning Institute BPJS Ketenagakerjaan di Bogor, Jawa Barat, Selasa (30/10/2018)
    INDOMETRO.ID  – Demi menyongsong peningkatan kompetensi Sumber Daya Manusia (SDM)-nya, BPJS Ketenagakerjaan melakukan kerjasama dengan 4 Perguruan Tinggi favorit  di Indonesia.
    Ke empat perguruan tinggi tersebut adalah Universitas Indonesia, Universitas Gajah Mada, Institur Teknologi Bandung, Dan Institut Pertanian Bogor.
    sdm
    Perjanjian kerjasama ini ditandatangani di sela-sela pembukaan Executive Development Program di Institut BPJS Ketenagakerjaan, Selasa (30/10/2018).
    Dirut BPJS Ketenagakerjaan Agus Susanto mengungkapkan, yang menjadi kesepakatan dalam kerjasama tersebut adalah mengenai program magang mahasiswa bersertifikat bersama IPB dan Program Pasca Sarjana Strata Dua (S2) Aktuaria.
    agus
    Selain program magang mahasiswa bersertifikat, lanjutnya,  khusus kerjasama dengan UI, perguruan tinggi ini akan menjadi tempat uji kompetensi Lembaga Sertifikasi Profesi BPJS Ketenagakerjaan, sementara kerjasama dengan UGM pada bidang Kemitraan karyasiswa Program Pascasarjana (S2) Double/Dual Degree Ilmu Komputer .(pk)
    Komentar

    Tampilkan

    Terkini