-->
  • Jelajahi

    Copyright © Indometro Media
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    >

    Temukan Kami DI Fb

    Babinsa Koramil 0822/14 Prajekan Bantu Perbaiki Kandang Sapi Warga Binaan, Yang Diterjang Angin Puting Bliung

    Minggu, 26 Juni 2022, Juni 26, 2022 WIB Last Updated 2022-06-26T11:32:49Z

    Ads:

    Bondowoso - indometro.id.
    Sejumlah Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 0822/14 Prajekan melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) serta membantu memperbaiki kandang sapi milik bapak Usman warga Desa binaan yang beberapa waktu yang lalu roboh di terjang angin puting beliung bertempat di Dusun Kedawung Desa Botolinggo Kecamatan Botolinggo Kabupaten Bondowoso, Minggu (26/6/2022). 

    Berbagai macam cara seorang Babinsa untuk melaksanakan komunikasi sosial dengan warga Desa binaannya. Salah satu contohnya adalah membantu warga Desa binaannya memperbaiki kandang sapi milik bapak Usman, kegiatan ini dilakukan bertujuan untuk meningkatkan silaturahmi dengan warga Desa binaan sehingga Babinsa mengetahui atau mendapatkan informasi yang berharga diwilayah teritorialnya.

    Harapannya kegiatan yang menyentuh langsung ini dapat memberikan motivasi dan semangat kepada peternak sapi itu sendiri sehingga sapi ternak milik bapak Usman dapat dipelihara dengan baik dan sehat.

    Setelah perbaikan kandang sapi selesai nantinya, guna menjaga kebersihan lingkungan sekitar. Kopka Pujiono menghimbau "Agar setiap hari dibersihkan untuk mencegah bau yang tidak sedap sehingga tidak mengganggu kenyamanan warga sekitarnya serta menghindari dari wabah penyakit PMK," tuturnya. 

    Sumber Pendim0822, (AR).
    Komentar

    Tampilkan

    Terkini