Keluhan Nasabah Merasa di Bohongi Oleh Oknum Karyawan KSP Serambi Dana Kongsijaya

Daftar Isi

Indramayu,Indometro.id

Merasa dirugikan Nasabah koperasi Serambi Dana Widasari kecamatan Widasari kabupaten Indramayu, atas nama berinisial SN warga desa bangkaloa Ilir kecamatan widasari 


Pada saat di temui wartawan korban SN mengatakan bahwa dirinya tak terima dengan kejadian ini, "  saya pinjem uang dengan nominal kurang lebih 1 juta ke koperasi Serambi dana dengan jaminan pasfort perjanjian 9 bulan dengan setoran perminggu Rp 75 ribu hingga pada setoran kedua saya punya inisiatif untuk barter jaminan yang lebih gede uang pinjamannya, karyawan serambi dana berinisial FN Menjanjikan atau mengiyakan bisa diganti barter jaminan tapi dengan syarat harus ditebus dulu bisa ganti jaminan yang lebih gede, diberikan bunga segar oleh karyawan serambi dana inisial FN, korban tak basa basi cari pinjaman ke tetangga untuk menebus jaminan yang singkat cerita korban akhirnya dapat pinjaman dari tetangga karyawan serambi dana pun dihubungi untuk mengambil uang tebusan, 


Tak berselang lama jaminan dikembalikan ketika akan mengurus jaminan lain pihak serambi dana seolah mengulur waktu menjanjikan tapi tidak menepati, Akhirnya yang pernah dihutangi SN menagih sesuai perjanjian, karena merasa malu sipenagih suruh hubungi pihak serambi dana Widasari.


Dihari itu juga 25/2/2024 pihak serambi menggagalkan barter jaminan, besoknya hari Senin media memediasi dengan pihak serambi dana akhirnya ada titik temu untuk ulang survey, beberapa hari kemudian dari pihak serambi dana saat media menghubungi karyawan inisia FN 3/3/2024 pihak serambi dana membatalkan tidak di ACC coba hubungi petugas bulanan aja pungkas FN karyawan KSP serambi dana kongsi jaya widasari


Korban inisial SN Perjanjian tersebut merasa di rugikan dan dibohongi oleh pihak serambi dana, baik fisik dan pikiran saya sama ksp serambi dana tersebut  saya merasa malu sama yang tetangga yang dihutangi ditagi terus, kenapa serambi dana menggagalkan kan saya punya urusan sama sipenagih hutang kenapa karyawan inisial FN bisa menjanjikan tapi nyatanya membohongi


Lembaga media mengatakan..Harusnya ksp serambi dana  lebih bijak jangan seperti rantenir semaunya aja tidak berikir masyarakat yang di rugikan, untuk itu saya mohon ke pemerintah indramayu tolong di cek koperasi seperi ini apakah sudah lengkap perijinannya jangan sampe ada korban lainnya," ujarnya

(Tim)

Posting Komentar

Ads:

#
banner image