Hasil Musyawarah Sepakat Blok Cilet Jalan Rawa Di Lakukan Pengecoran.

Daftar Isi

 



Indometro.id, Indramayu - Pemerintah desa Karanganyar Kecamatan Kandanghaur Kabupaten indramayu  melaksanakan kegiatan pengecoran jalan blok ciket jalan rawa  Selasa (04/07)

 

Jalan blok cilet menuju jalan rawa  untuk dilakukan pengecoran, diperkirakan panjang jalan yang dicor 300 meter dengan lebar 2,5 meter , sebelum dilaksanakan kegiatan Betonisasi dijalan tersebut terlebih dahulu diadakan rapat kecil tingkat RT. Hal ini untuk mengambil kata sepakat kalau jalan tersebut akan dilakukan. Pengecoran .

 

PJ. Kuwu Desa Karanganyar , Joni , SP , mengatakan ,  pengecoran jalan desa ke blok rawa atas dasar permintaan dari masyarakat , jauh sebelumnya dilakukan rapat yang dipimpin oleh Rt setempat hingga mencapai kata sepakat . ” Kami sebagai pemerintahan desa merasa bersyukur ada insiatif warga yang mau rapat terkait kegiatan p3ngecoran” ujar Joni

 

Kuwu Koni menambahkan, memang sudah seharusnya jalan tersebut di lakukan pengecoran , sebab disamping penduduknya sudah padat hingga mencapai 100 kk, Kuwu berharap kepada warga hendaknya bisa melakukan aktivitas yang positif guna membangun meningkatkan penghasilan untuk keluarga .

 

 Menurut ketua RT Sartini , warga sekitar merasa bersyukur dan terima kasih kepada Kuwu yang sudah peduli terhadap warga khusunya di blok cilet, sehingga aktivitas warga sekitar bisa terus berjalan , dengan demikian akan bisa menumbuhkan tingkat perekonomian masyarakat.” Saya merasa senang dengan jalan yang sudah di cor akan banyak membantu masyarakat” pungkas RT. 

Posting Komentar

banner image
Ads:

banner image
JustMarkets