-->
  • Jelajahi

    Copyright © Indometro Media
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    >

    Temukan Kami DI Fb

    Sebagai Bentuk Kepedulian, Wakil Ketua DPRD Turun Langsung Membagi Sembako Kepada Warga ISOMAN

    Anang
    Kamis, 05 Agustus 2021, Agustus 05, 2021 WIB Last Updated 2021-08-05T16:02:41Z

    Ads:


       poto teks : Wakil Ketua DPRD Bengkalis Sofyan didampingi Kades Bantan Timur Sani  menuju kerumah warga yang menjalani isoman 

    Bengkalis,indometro.id - Wakil Ketua II DPRD Bengkalis Sofyan, S.Pd.,M.SI Melakukam kunjungan kepada warga yang menjalani ISOMAN di Desa Bantan Timur, kedatangan Wakil DPRD ini langsung menuju kantor Desa Bantan Timur. 

    Dalam kunjungan ini politisi Fraksi PDI-Perjuangan ini Sekaligus menyalurkan bantuan sembako serta bantuan sembako kepada warga Desa Bantan Timur kecamatan Bantan Kabupaten Bengkalis yang dibagi langsung secara simbolis di depan kantor Desa Bantan Timur yang di terima lamgsung oleh kepala Desa Bamtam Timur Sani didampingi Babinsa Desa Maryuni, Kamis (5/8/2021).


    “Masyarakat diharap untuk tetap semangat menghadapi pandemi Covid-19 yang saat ini di hadapi oleh bangsa indonesia.dengan tetap menyemangati semua masyarakat untuk menjaga hidup sehat dengan 3M, yakni menjaga jarak, rajin mencuci tangan, dan selalu memakai masker, disertai doa agar pandemi ini cepat berakhir ungkap Sopian kepada wartawan.


    Lanjutnya dalam rangka memberikan bantuan sembako dan masker bagi warga yang isolasi mandiri, kita sudah ber koordinasi dengan kepala desa yang besangkutan apa yang dibutuhkan oleh masyarakat kita yang mengalami isolasi mandiri", ungkapnya. 


    Bahwa sesuai dengan kebutuhan dan harapan kita umtuk meringankan beban para warga kita di desa bantan timur ini , tentunya dengan isolasi mandiri dan tidak bisa beraktifitas seperti biasa dalam menjalankan kegiatan sosial masyarakat maupun dalam mencari nafkah untuk kebutuhan hidupnya selama isoman", terangnya.


    Bantuan sembako yang terdiri dari berbagai kebutuhan yang berupa makanan yang bergizi seperti ikan,sayur, susu dan jenis lainnya itu langsung disalurkan kepada warga yang terdampak covid -19.


    "Penyaluran bantuan sembako merupakan salah satu bentuk kepedulian dan penghargaan dari Anggota Dewan selaku wakil rakyat kepada masyarakat yang terdampak langsung dari menurunnya aktivitas ekonomi akibat pandemi Covid-19 ini", tutupnya.


    Dalam waktu yang sama kepala desa Bantan Timur Sani mengucapkan terima kasih kepada pak dewan telah peduli kepada warga kami dengan memberikan sembako serta masker kepada warga yang terkena wabah covid-19 ini semoga yang bapak berikan kepada warga kami bisa meringan beban mereka", pungkasnya.


    " Yang mana warga kami ini yang terpapar sebanyak 50 warga yang terkena musibah covid-19 yang mana masih menjalani isolasi mandiri dirumahnya masing-masing, Dan 4 orang telah meninggal dunia terserang covid-19 dan dikebumikan secara protokol kesehatan (prokes) tutup kepala desa.**
    Komentar

    Tampilkan

    Terkini