-->
  • Jelajahi

    Copyright © Indometro Media
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    >

    Temukan Kami DI Fb

    Kapolres TebingTinggi Berikan Bantuan Sembako Secara Simbolis

    Kamis, 03 Desember 2020, Desember 03, 2020 WIB Last Updated 2020-12-10T09:17:57Z

    Ads:

    TebingTinggi.indometro.id - Kamis (3/12/2020) bertempat di halaman Sat Sabhara Tunggal Panaluan Polres Tebingtinggi jam 10.00 wib. telah dilaksanakan kegiatan pemberian sembako berupa beras sebanyak 5 Ton ( 1000 karung / karung 5 kg ) . 

    Bantuan sembako itu diberikan secara simbolis kepada polsek Rambutan 80 Karung ,polsek Padang Hulu 80 Karung, polsek Padang Hilir 75 Karung , polsek Tebing Tinggi 75 Karung, polsek Bandar Khalifah 70 Karung, polsek Dolok Merawan 70 Karung, polsek Sipispis 70 Karung, Brimob Den B Tebing Tinggi 100 Karung, Koramil 13 Tebing Tinggi 100 Karung, Koramil 24 Tebing Syahbandar 80 Karung, AMTT ( Aliansi Mahasiswa Tebing Tinggi) 100 Karung, Muhamadiyah 50 Karung dan IBTIDAIYAH 50 Karung Pemberian itu dilakukan langsung oleh Kapolres Tebing Tinggi AKBP James P. Hutagaol, S.IK dan didampingi oleh Kabag Ops KOMPOL B. Siahaan, SH, berjalan dengan tertib, Ama. dan terkendali. 

    Adapun beras bantuan tersebut adalah dari kepedulian Polri melalui Kabaharkam KOMJEN POL. Drs. Agus Andrianto, S.H, M.H. untuk disalurkan kepada masyarakat yang terdampak bencana banjir di wilayah hukum Polres Tebing Tinggi. 

    Dalam kesempatan itu Kapolres Tebing Tinggi menyampaikan arahannya Kepada yang menerima secara simbolis sembako ini agar meneruskannya kepada masyarakat yang benar benar terdampak bencana alam ( Banjir ) "Mari kita laksanakan tugas ini dengan ikhlas dan saya ucapkan terimaksih atas bantuannya". Tuturnya menutup arahan. 

     (Skn.53)
    Komentar

    Tampilkan

    Terkini